Emas adalah sebuah logam mulia yang sudah dikenal dari zaman nenek moyang kita, baik dari nilainya sebagai alat tukar ataupun keindahannya. Seiring berjalan waktu, keabadian emas sebagai logam mulia terus meningkatkan nilainya. Di sisi lain, seni juga dianggap sebagai sebuah kekayaan tak ternilai, lahir dari keunikan kreativitas seorang seniman. Keindahan seni juga memiliki keabadian yang sebanding dengan emas, serta nilai yang terus berkembang sejalan dengan perubahan zaman. Kedua elemen ini memegang makna investasi yang tak ternilai. Itulah alasan di balik kolaborasi kami dengan Art Jakarta untuk menciptakan Treasury Art Prize.
Emas adalah sebuah logam mulia yang sudah dikenal dari zaman nenek moyang kita, baik dari nilainya sebagai alat tukar ataupun keindahannya. Seiring berjalan waktu, keabadian emas sebagai logam mulia terus meningkatkan nilainya. Di sisi lain, seni juga dianggap sebagai sebuah kekayaan tak ternilai, lahir dari keunikan kreativitas seorang seniman. Keindahan seni juga memiliki keabadian yang sebanding dengan emas, serta nilai yang terus berkembang sejalan dengan perubahan zaman. Kedua elemen ini memegang makna investasi yang tak ternilai. Itulah alasan di balik kolaborasi kami dengan Art Jakarta untuk menciptakan Treasury Art Prize.
